Jalur selatan selatan Cilacap – Kebumen – Yogyakarta belum banyak dilirik oleh para pemudik tujuan Yogyakarta atau pelintas jalur lintas selatan. Iya, selatan-selatan. Karena jalur ini terletak di sebelah selatan dari jalur lintas selatan yang selama ini lebih jamak dilalui oleh para pelintas yang menuju atau dari kota Yogyakarta. Jalur selatan selatan juga sering disebut sebagai